Pada tutorial kali ni saya akan berbagi ilmu kepada sahabat blogger tentang Memasang Widget Facebook, RSS, Twitter, dan Subscribe RSS di Blog yang saya curi dari sebuah website
Widget Ini Mempunyai 4 Fungsi Sekaligus Jadi Bisa Hemat Tempat Di Blog
-Untuk Facebook
-Untuk Twitter
-Untuk RSS
-Untuk Subscribe RSS
Bila sobat ingin membuat nya di blog sobat silahkan ikuti langkah-langkah nya :
1. Login ke blogger
2. Kik menu blogger lalu pilih Tamplate
3. Klik Edit HTML
4. Jangan lupa centang Expand Widget Tamplates
5. Lalu cari]]></b:skin> (untuk mempermudah pencarian gunakan ctrl + f ) 6. Copy kode css di bawah ini dan pastekan diatas kode ]]></b:skin>
7. Simpan tamplate
8. Masuk ke menu Layout
9. Klik Add a Gadget
10. Lalu pilih HTML/Javascript
11. Masukkan script di bawah ini
Keterangan Ganti Warna Hijau Dengan Nama URL RSS Blog Anda Ganti Warna Merah Dengan URL Twitter Anda Ganti Warna Biru Dengan URL Facebook Anda
12. Lihat hasilnya
Luangkan waktu sobat untuk memberi komentar
Share
Post a Comment
for "Memasang Widget Facebook, RSS, Twitter, Subscribe RSS keren di Blog"
Post a Comment for "Memasang Widget Facebook, RSS, Twitter, Subscribe RSS keren di Blog"